Langsung ke konten utama

Postingan

Bunga Potong Untuk Bundahara

Tanaman hias dikelompokkan ke dalam 4 (empat) kelompok yakni : 1) bunga potong 2) daun potong 3) tanaman hias pot 4) tanaman hias untuk pertamanan lansekap.   Kelompok tanaman hias bunga potong umumnya lebih banyak diminati karena bernilai ekonomis tinggi dengan warna bunga yang menarik dan volume bunga yang dapat mencapai jumlah yang besar. Tanaman hias yang bernilai ekonomis sebagai bunga potong harus memenuhi persyaratan yakni : 1) berwarna indah, mulus, bersih, tidak bernoda dan baunya wangi tidak menyengat 2) bunga dapat bertahan lama setelah dipotong 3) tangkai bunga cukup panjang dan kuat 4) bunga tidak mudah rusak dalam pengepakan dan 5) bunga dihasilkan oleh tanaman yang subur dan mudah berbunga tanpa mengenal musim.         Untuk mengurangi kehilangan hasil yang disebabkan oleh kerusakan yang sering timbul setelah panen pada tanaman hias seperti layu, patahnya batang dan daun, serta lepasnya kelopak bunga,  maka diperlukan perhatian khusus pada pena
Postingan terbaru

Efek Rumah Kaca Terhadap Sektor Pertanian

Nama : Giovani Chintara Diva Npm   : 153112500150023 Pengaruh Efek Rumah Kaca Terhadap Sektor Pertanian Secara umum efek rumah kaca diartikan sebagai proses naiknya suhu bumi yang disebabkan perubahan komposisi atmosfer. Menyebabkan sinar matahari tetap berada di bumi dan tidak dapat dipantukan secara sempurna, keluar atmosfer. Apabila diartikan sesuai dengan proses dan akibat yang ditimbulkan dari efek rumah kaca, maka sebuah fenomena alam yang terjadi karena adanya pantulan sinar matahari yang melewati atmosfer bumi. Yang disebabkan oleh berbagai zat yang ada di permukaan bumi, parahnya fenomena ini dapat merusak selimut atmosfer. Proses Terjadinya Efek Rumah Kaca Terjadinya efek rumah kaca didasari oleh sinar matahari yang dipantulkan oleh berbagai macam benda di permukaan bumi. Dan sinar matahari yang dipantulkan dapat merusak lapisan ozon, yang memiliki fungsi utama untuk menghambat cahaya matahari yang berada di atmosfer. Apabila lapisan ozon yang berada di atmosfer bum

Urban Farming

Pertanian urban adalah praktek budidaya, pemrosesan, dan distribusi bahan pangan  atau di sekitar kota. Pertanian urban juga bisa melibatkan peternakan, budidaya perairan, wanatani, dan hortikultura. Dalam arti luas, pertanian urban mendeskripsikan seluruh sistem produksi pangan yang terjadi di perkotaan. Lahan yang digunakan bisa tanah tempat tinggal (pekarangan, balkon, atau atap- atap bangunan), pinggiran jalan umum, atau tepi sungai.   Definisi Urban Farming yang diberikan FAO, Sebuah industri yang memproduksi, memproses, dan memasarkan produk dan bahan bakar nabati, terutama dalam menanggapi permintaan harian konsumen di dalam perkotaan, yang menerapkan metode produksi intensif, memanfaatkan dan mendaur ulang sumber daya dan limbah perkotaan untuk menghasilkan beragam tanaman dan hewan ternak.   Definisi Urban Farming yang diberikan Council on Agriculture, Science and Technology, (CAST), Mencakup aspek kesehatan lingkungan, remediasi, dan rekreasi.Kebijakan di berbagai kota

Coliform

Pengertian Bakteri Koliform Bakteri  koliform  merupakan golongan mikroorganisme yang lazim digunakan sebagai indikator, di mana bakteri ini dapat menjadi sinyal untuk menentukan suatu sumber air telah terkontaminasi oleh patogen atau tidak. Berdasarkan penelitian, bakteri  koliform  ini menghasilkan zat etionin yang dapat menyebabkan kanker. Bakteri coliform merupakan parameter mikrobiologis terpenting bagi kualitas dari air minum. Kelompok dari bakteri coliform, antara lain, yaitu Eschericia coli, Enterrobacter aerogenes, serta Citrobacter fruendii. Keberadaan bakteri di dalam air minum itu menunjukkan tingkat sanitasi yang rendah. Keberadaan dari bakteri ini juga menunjukkan adanya bakteri patogen lain, misalnya, Shigella, yang mengakibatkan diare hingga muntaber. Bakteri coliform sendiri timbul karena buangan kotoran manusia serta limbah laundry dari rumah tangga yang merembes dari sungai-sungai dan disebabkan juga oleh pencemaran mata air atau air baku, lemahnya sistem fil

Siklus Fosfor

Pengertian, Tahap dan Peran Fosfor Fosfor adalah nutrisi mineral penting untuk semua tanaman dan hewan.  Fosfor ditemukan dalam air, tanah dan sedimen, tidak dapat ditemukan di udara dalam bentuk gas seperti senyawa lain dari siklus materi. Siklus fosfor didefinisikan sebagai siklus biogeokimia yang menggambarkan pergerakan fosfor melalui bidang ekosistem yaitu melalui litosfer, hidrosfer dan biosfer. Fosfor adalah nutrisi mineral penting untuk semua tanaman dan hewan. Fosfor membentuk ion sebagai fosfat dan fosfat hidrogen. Fosfat ini adalah bagian penting dari molekul DNA dan juga merupakan bagian dari molekul yang menyimpan energi seperti ATP dan ADP dan juga molekul lemak pada membran sel. Fosfor juga merupakan bahan penyusun bangunan dari bagian-bagian tertentu seperti tulang dan gigi pada manusia dan hewan. Fosfor ditemukan dalam air, tanah dan sedimen, tidak dapat ditemukan di udara dalam bentuk gas seperti senyawa lain dari siklus materi. Hal ini ditemukan terutama

Mikroorganisme Tanah Bermanfaat (Translate)

Salah satu cara dimana penyakit patogen yang menyebabkan organisme secara tidak langsung dapat ditekan adalah melalui Penambahan bahan organik untuk tanah mineral. Selain meningkatkan ladangmu, aerasi dan drainase tanah di mana bahan organik yang tergabung, efek lebih halus terjadi pada tingkat mikroskopis yang menguntungkan lanskap tanaman. Selain bahan organik meningkatkan tingkat populasi mikroorganisme tanah yang bermanfaat . Semua tanah alami mengandung populasi besar tanaman mikroskopis dan hewan hadir dalam keadaan dinamis keseimbangan dan mengubah struktur. Diperkirakan bahwa dalam 1-3 kaki dari tanah sebanyak 17.000 lbs. jamur dan 40 lbs. Bakteri ada per acre. Semua mikroorganisme tanah bersaing satu sama lain untuk makanan dan ruang. Setiap perubahan dalam kondisi lingkungan seperti persediaan makanan, suhu, kelembaban,suplai oksigen, dll, dapat mengakibatkan perubahan yang menyebabkan satu atau banyak jenis mikroba tanah menjadi dominan atas yang lain. Mayoritas jamur d

Bahan Organik

Bahan Organik  merupakan bahan di dalam atau permukaan  tanah  yang berasal dari sisa  tumbuhan ,  hewan , dan  manusia  baik yang telah mengalami  dekomposisi  lanjut maupun yang sedang megalami proses dekomposisi.   secara substansi bahan organik tersusun dari bahan  humus  dan non humus . Sampah sayur - sayuran merupakan bahan buangan yang yang biasanya dibuang secara  open dumping  tanpa pengelolaan lebih lanjut sehingga akan menimbulkan gangguan lingkungan dan bau yang tidak sedap.  Selain itu juga memiliki dampak pada kondisi kesehatan penduduk. Karena sampah sampah tersebut berpotensi sebagai media penyebaran penyakit.   Pengolahan limbah padat berupa sayur-sayuran ini perlu dilakukan, salah   satu cara untuk mengolah limbah padat ini adalah dengan pembuatan pupuk   kompos.  Kompos merupakan bahan organik, seperti daun-daunan, jerami, alang-alang, rumput-rumputan, dedak padi, batang jagung, sulur, carang-carang serta kotoran hewan yang telah mengalami proses dekomposisi oleh mik